Cara Instal Fotoslate 4.0.146 - Indeks Nilai

Cara Instal Fotoslate 4.0.146

Pada kesempatan kali ini saya akan membagikan tutorial kepada kawan-kawan syifamart semua bagaimana cara menginstal software yang ringan dan tentunya akan bermanfaat bagi kawan-kawan ingin membuka usaha sendiri dengan membuat percetakan foto mungkin, atau sekedar untuk dipakai sendiri dirumah atau mungkin juga sebagai pelengkap sofware yang ada pada pc/laptop kawan-kawan syifamart semua. Software ini bernama Fotoslate versi 4.0.146 yang sudah saya gunakan dan work 100% saya instal pada pc saya. ini dia cara menginstalnya :




1. extrak file yang sudah di download disini atau disini, kemudian klik fotoslate 4-0-146-win-en


2. next


3. centang i accept the terms in the license agreement, kemudian next

4. isi username dan organization terserah kawan, kemudian masukan serial numbernya pada bidang license code agar software menjadi full version


5. centang option complete kemudian next 


6. kemudian klik instal


7. tunggu sampai proses instalasi selesai kemudian finish 

8. selesai
demikian postingan syifamart kali ini dan selamat mencoba.....
setelah selesai menginstal, sebagai tahap awal kita bisa mencoba mencetak photo ukuran 2x3 atau 3x4 untuk tutorialnya baca di Cara Cetak Photo Ukuran 2x3 atau 3x4, untuk tutorial dalam bentuk visual audio silahkan melihat video di bawah ini


1 komentar: